TEMPO.CO – Pemerintah Kota (Pemkot) Ternate, Maluku Utara menyebut jumlah rumah warga yang rusak akibat banjir bandang di Kecamatan Pulau Ternate, hingga Minggu sore 25 Agustus 2024 tercatat telah bertambah menjadi 25 unit. Sekretaris Kota Ternate, Rizal Marsaoly, mengatakan saat ini pihaknya tengah menyiapkan dua lokasi sebagai tempat pengungsian bagi warga yang terdampak.(Harmoko Minggu/Sandy Arizona/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
Official Website: https://www.tempo.co
Dukung Channel YouTube TEMPO dengan join membership Pendukung TEMPO.
Klik: https://www.youtube.com/channel/UC3QRoNY-nYDTNSv-1dR0P-g/join