Gelombang pengungsi Rohingya yang beberapa waktu mendapati penolakan besar dari masyarakat Aceh. Jalan pengungsi Rohingya memang terjal. Di Myanmar, mereka dipersekusi junta militer dan biksu ultranasionalis. Kabur ke Bangladesh, mereka justru banyak jadi korban perdagangan manusia. Menaiki kapal mereka ke negara tetangga, salah satunya Indonesia, dan ditolak kedatangannya oleh masyarakat.
Kami menemui sejumlah pengungsi Rohingya di Aceh dan berbincang bagaimana mereka bertahan di tengah permasalahan ini.
Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share video ini.
Tonton konten video-video lainnya di https://www.narasi.tv
Follow:
https://www.instagram.com/narasinewsroom/
https://www.facebook.com/NarasiNewsroom
https://twitter.com/NarasiNewsroom
Konten video dan YouTube Channel ini adalah bagian dari Narasi.