Keadilan Energi Lewat Program BBM Satu Harga

keadilan-energi-lewat-program-bbm-satu-harga


Indonesiabaik.id – Pemerintah terus mewujudkan keadilan energi bagi seluruh rakyat Indonesia lewat program BBM Satu Harga. Hingga tahun 2023, sebanyak 512 titik penyaluran BBM telah berdiri di wilayah-wilayah terpencil, terluar, dan terbelakang (3T) di seluruh Indonesia, dengan target 612 titik hiingga akhir tahun 2024.

Dengan BBM yang kini lebih terjangkau di daerah terpencil, masyarakat merasakan manfaat besar, mulai dari meningkatnya kesejahteraan hingga pertumbuhan ekonomi lokal.

Program ini adalah bukti nyata langkah pemerintah untuk memastikan energi yang merata, adil, dan terjangkau di setiap pelosok negeri, dari Sabang sampai Merauke.

0
joy
Joy
0
cong_
Cong.
0
loved
Loved
0
surprised
Surprised
0
unliked
Unliked
0
mad
Mad
Keadilan Energi Lewat Program BBM Satu Harga

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Install App

By installing our application, you can access our content faster and easier.

Login

To enjoy Kabarwarga privileges, log in or create an account now, and it's completely free!

Follow Us