389 Calon Haji Kloter 14 dari Asrama Haji Embarkasi Antara Gorontalo Segera Berangkat ke Tanah Suci!

389 Calon Haji Kloter 14 dari Asrama Haji Embarkasi Antara Gorontalo Segera Berangkat ke Tanah Suci!

GORONTALO, KOMPAS.TV – 389 Calon Haji kloter 14 tiba di Asrama Haji Embarkasi Antara Gorontalo, Minggu (26,06) sore.

Mereka akan terbang ke tanah suci Senin (27,06) malam.

Jemaah Calon Haji kloter 14 yang tiba di Asrama Haji ini adalah jemaah dari Kabupaten Gorontalo, Kabupaten Boalemo, Kabupaten Gorontalo Utara dan Kota Gorontalo.

Baca Juga Mengerikan! 110 Ular Ditemukan Usai Seorang Perempuan Sekarat Digigit Ular Berbisa di https://www.kompas.tv/article/303340/mengerikan-110-ular-ditemukan-usai-seorang-perempuan-sekarat-digigit-ular-berbisa

Kedatangan Jemaah Calon Haji di asrama lebih cepat dari jadwal yang ditetapkan yakni pukul 10.00 WIB malam Waktu Indonesia Tengah.

Jadwal kedatangan dipercepat agar jemaah calon haji yang tiba di asrama bisa beristirahat lebih panjang.

Sementara itu, kloter 17 dari Kabupaten Pohuwato dan Kabupaten Bone Bolango yang berjumlah 58 orang akan masuk asrama haji pada tanggal 29 Juni dan akan diberangkatkan tanggal 1 Juli.

Baca Juga Investigator Senior KNKT: Banyak Rambu Keliru di Km 92 Tol Cipularang, Bisa Sebabkan Kecelakaan di https://www.kompas.tv/article/303334/investigator-senior-knkt-banyak-rambu-keliru-di-km-92-tol-cipularang-bisa-sebabkan-kecelakaan

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/303352/389-calon-haji-kloter-14-dari-asrama-haji-embarkasi-antara-gorontalo-segera-berangkat-ke-tanah-suci

0
joy
Joy
0
cong_
Cong.
0
loved
Loved
0
surprised
Surprised
0
unliked
Unliked
0
mad
Mad
389 Calon Haji Kloter 14 dari Asrama Haji Embarkasi Antara Gorontalo Segera Berangkat ke Tanah Suci!

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Install App

By installing our application, you can access our content faster and easier.

Login

To enjoy Kabarwarga privileges, log in or create an account now, and it's completely free!

Follow Us